Lights Of Heaven - AppStarting

Teaching Materials Tema 1 Subtema 3 Learning 5 and 6 Class II A


Date and time : Monday, 14 August 2023

Class : 2 A

School : SD Al Azhar 3 Bandar Lampung 

Tema ( 1 ) : Hidup Rukun 

Subtema ( 3 ) : Hidup Rukun Di Sekolah 

Learning : 5 dan 6

KD : B.I (3.1) PPKn (3.1) Matematika (3.3)

Learning Objectives :

1. Peserta didik mampu menunjukan perilaku di sekolah yang sesuai dengan sila ketiga Pancasila dengan benar.    

2. Peserta didik mampu menyebutkan manfaat kalimat perintah dalam teks dalam bentuk kalimat sederhana dengan bahasa yang santun

3. Peserta didik mampu menyelesaikan Masalah Sehari-hari Terkait Pengurangan


Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh

Good morning ananda sholeh sholehah 🤗
How are you today ?

May we all always be given health and strength to study.

Dipertemuan sebelumnya yaitu di materi pembelajaran yang ke 4 ananda sholeh sholehah sudah mempelajari materi tentang melakukan pengurangan dua bilangan dengan teknik menyimpan dengan cara panjang dan pendek dengan tepat dan mampu mengidentifikasi ciri-ciri karya gambar imajinatif dengan tepat. Dipertemuan yang ke 5 dan 6 di subtema 3 ini ananda sholeh sholehah akan mempelajari materi tentang menyebutkan pengamalan sila ketiga Pancasila di sekolahmelakukan pengurangan dua bilangan dengan teknik menyimpan dengan cara panjang dan pendek dengan tepat dan membuat kalimat perintah di lingkungan sekolah.

Before we start the lesson, let all of the pious and sholehah children perform the dhuha prayer then muroja'ah short letters juz 30 ok son...

Let's look at the following learning material 👇👇👇

Learning Videos 5 and 6


Learning 5 



Learning 6 


Summary

Muatan PPKn (KD 3.1 dan 4. 1)

Menyebutkan Pengamalan Sila ketiga Pancasila di Sekolah

Bunyi sila ketiga Pancasila adalah "Persatuan Indonesia".
Kita harus memiliki sikap bersatu tanpa saling membeda-bedakan satu sama lain.

Contoh pengamalan sila ketiga di sekolah yaitu :
V Bermain dengan teman dari berbagai suku bangsa.
V Melakukan piket kelas bersama-sama.
V Melakukan upacara bendera dengan tertib.
V Menampilkan tarian Indonesia pada pentas seni.
V Menyaksikan tarian Indonesia.
V Menggunakan produk dalam negeri/produk Indonesia.
V Menjaga kebersamaan dengan seluruh siswa yang berbeda suku bangsa.

Menyebutkan Pengamalan Sila keempat Pancasila di Sekolah
Bunyi sila keempat Pancasila adalah "Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan
dalam permusyawaratan/perwakilan".

Contoh pengamalan sila keempat di sekolah:
V Bermusyawarah saat diskusi.
V Menghargai pendapat teman.
V Menerima saran dari teman saat berdiskusi.
V Tidak memaksa teman menuruti pendapat kita.
V Melaksanakan hal yang telah diputuskan dalam musyawarah.

Menyebutkan Pengamalan Sila keempat Pancasila di Sekolah

Bunyi sila kelima Pancasila adalah "Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia".

Contoh penerapan sila kelima di sekolah :
V Bersikap adil kepada teman.
V Melaksanakan hak dan kewajiban di sekolah dengan baik.


Muatan Bahasa Indonesia (KD 3. 1 Dan 4. 1 )

Membuat Kalimat Perintah di Lingkungan Sekolah
Guru mengucapkan kalimat perintah agar kegiatan di sekolah berlangsung tertib.
Contoh kalimat perintah :



Muatan Matematika (KD 3.3 dan 4. 3)

Menyelesaikan Masalah Sehari-hari Terkait Pengurangan
Bu guru meminta siswa menuliskan lagu anak yang disukai. Bu guru membagikan kertas untuk
menulis kepada semua siswa dengan adil. Mula-mula ada 275 lembar kertas. Kertas dibagikan
pada siswa sebanyak 39 lembar. Berapa sisa kertas Bu guru?
Sisa kertas dapat ditentukan dengan melakukan pengurangan dengan cara panjang atau
pendek.

Evaluation

1. Tuliskan contoh perilaku di sekolah yang sesuai sila Pancasila di bawah ini :
    a. sila ketiga
    b. sila keempat
    c. sila kelima

2. Tuliskanlah contoh kalimat perintah di lingkungan sekolah !

3. Kerjakanlah soal matematika dibawah ini dengan cara panjang 
128 - 36 = 

4. Kerjakanlah soal matematika dibawah ini dengan cara pendek 
293 - 147 = 

5. Sebutkan contoh penerapan sila Pancasila yang ketiga ! 



Conclusion

Bunyi sila ketiga Pancasila adalah "Persatuan Indonesia".
Kita harus memiliki sikap bersatu tanpa saling membeda-bedakan satu sama lain.

Kalimat perintah merupakan kalimat yang mengandung makna meminta/ memerintah seseorang untuk melakukan sesuatu.

Menyelesaikan masalah sehari-hari terkait pengurangan.


Selamat mengerjakan anak sholeh dan sholehah 😍

Jika masih ada materi atau soal yang masih belum jelas tanyakan lagi dengan pak Hendri ya ananda sholeh sholehah 🤗

Besok kita masuk materi subtema 4 pembelajaran 1.
Tetap semangat ananda sholeh sholehah pak Hendri 🤗

👉👉👉👉 Jangan lupa untuk selalu melaksanakan sholat wajib maupun Sunnah serta muroja'ah nya

👉👉👉 And selalu menjaga kesehatan 

Wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh







0 Reviews:

Posting Komentar